Tidak Manusiawi, PT. Panca Agro Lestari Usir Tenaga Kerjanya Dari Lokasi Perusahaan

Dibaca sebanyak 360 kali
Pekanbaru | Yulius Halawa | Rabu, 07/06/2023 | 14:02:50 WIB
 

Realitaonline.com, Pekanbaru - Puluhan buruh Pekerja di Perusahaan Kelapa sawit PT. Panca Agro Lestari geruduk Kantor Disnaker Provinsi Riau, Jl. Pepaya Kota Pekanbaru. Menurut informasi dari tenaga kerja, diduga akibat di PHK secara sepihak dan diusir paksa oleh pihak perusahaan. Selasa, 6/6/23.

Buruh pekerja dari PT. Panca Agro Lestari tiba di Kantor Disnaker Provinsi Riau sejak pukul 09 : 00 Wib. Dengan alasan, mereka meminta kepada pihak perusahaan melalui Disnaker Provinsi Riau agar hak-hak mereka segera dibayarkan oleh perusahaan PT. Panca Agro Lestari juga meminta perlindungan dan kepastian hukum dari Disnaker Provinsi Riau, atas perilaku pihak perusahaan yang tidak manusiawi tersebut. Ucup salah satu tenaga kerja.

Lanjut sumber, “Kami di PHK dan di usir secara paksa oleh pihak perusahaan". Hak-hak kami sebagai karyawan/tenaga kerja yang sudah lama bekerja di PT. Panca Agro Lestari, diabaikan alias tidak dibayarkan oleh perusahaan. Jelas salah seorang karyawan PT. Panca Agro Lestari, di jalan pepaya halaman Kantor Disnaker Provinsi Riau.

Masih sumber, bahkan bukan hanya diusuir, barang-barang kami ikut diambil paksa oleh pihak perusahaan. Diantaranya, peralatan rumah tangga. Dan hal itu telah kami laporkan ke aparat kepenegak Hukum. Pungkasnya.

Adili Zalukhu, yang di tuangkan atau yang dipercayakan oleh para buruh untuk mengurus masalah tersebut. Mengatakan, PHK sepihak yang diduga dilakukan Perusahaan PT. Panca Agro Lestari, bahwa persoalannya berawal ketika perusahaan PT. Panca Agro Lestari melakukan pemindahan tempat kerja diluar dari Perusahaan PT. Panca Agro Lestari kebun saat ini.

“Pekerja buruh di perusahan kelapa sawit di PT. Panca Agro Lestari. Kemudian pada awal Februari, kita mendapatkan surat tertulis dari perusahaan bahwa persatu Maret karyawan/tenaga kerja ini dipindahkan di perusahan lain atau diluar dari perusahan PT. Panca Agro LestariLestari.

Nah, melihat keputusan perusahaan tersebut karena tidak jelas dan management yang berbeda. Maka dengan jelas dan tegas si pekerja menolak untuk bekerja di perusahaan yang ditunjuk oleh pihak perusahan PT. Panca Agro Lestari tersebut.

“Hal ini sudah berupaya melakukan penyelesaian sebanyak tiga kali namun tidak ada titik temunya, “.

Pada mediasi pertama dan kedua, datang surat pemutusan hubungan kerja (PHK) dari perusahaan PT. Panca Agro Lestari,  yang diduga secara sepihak alias di kualifikasi mengundurkan diri menurut versi perusahaan.

Lalu pada tanggal 5 juni 2023 dilakukan mediasi ke 3. Namun, sebelum dilakukan mediasi ke 3, sekaligus muncul surat pemberitahuan pengosongan perumahan yang disampaikan oleh Perusahaan kepada tenaga pekerja, menurutnya hal perilaku seperti ini tidak manusiawi. Ucap Az.

Selanjutnya, pada tanggal 3/6/23, terjadi pengusiran dan seluruh barang-barang diambil oleh pihak perusahaan. Dan hal itu sudah di laporkan di polres Inhu atas dugaan perampasan.

Artinya kita sudah berupaya melakukan mediasi kesekian kali, namun pihak perusahaan tidak mengindahkan. Sehingga persoalan ini tidak ada titik temu penyelesainya.

Karena membaca setuasi tidak kondusif serta tidak ada titik penyeselsaian, maka pihaknya dan pihak pekerja/buruh mendatangi Disnaker Povinsi Riau ini. Selasa, 6/6/23. Untuk meminta perlindungan hukum ketenaga kerjaan dan meminta agar hak-hak mereka selaku pekerja buruh di Perusahaan PT. Panca Agro Lestari agar dibayar sesuai aturan atau UU ketenaga kerjaan. Tegasnya.

Makanya pada hari ini kita datangi Disnaker Provinsi Riau dengan memohon, pekerja buruh yang masih status karyawan PT Panca Agro Lestari agar dilindungi oleh Disnaker agar mereka aman dan nyaman selama proses hukum ini. Kemudian, agar diberikan kepastian hukum sehingga buruh ini mendapatkan hak mereka. Ucap dan harap AZ, dihapan puluhan media. 

Hingga tayang berita ini, belum sempat di konfirmasi kepada pihak Disnaker Prov Riau juga kepada pihak Perusahaan PT. Panca Agro Lestari karena belum mendapat orang atau nomor Hp/WA yang bisa di konfirsmasi. (Tim) ***


Texs Foto: Kondisi Pekerja Dari PT. Panca Agro Lestari Yang Sedang Mengungsi Kantor Disnaker Provinsi Riau. Jalan Pepaya Kota Pekabaru. ***

 

Selasa, 23/04/2024 - 12:29:02 WIB
SUV Tabrak Truk di Tol Permai, Tiga Orang Tewas

Selasa, 23/04/2024 - 12:02:18 WIB
Pj Wali Kota Pekanbaru Terus Ingatkan PUPR Percepat Perbaiki Jalan Rusak

Selasa, 23/04/2024 - 11:47:34 WIB
Disperindag Pekanbaru Sebut 6 SPBU Aman dari Kecurangan

Selasa, 23/04/2024 - 11:37:46 WIB
Kepala Puskesmas Diingatkan Serius Jalankan Program Doctor On Call

Minggu, 21/04/2024 - 21:23:55 WIB
Flyover Arengka Kembali Banjir;Nekat Terobos Banjir, Sepeda Motor Mogok

Minggu, 21/04/2024 - 21:18:15 WIB
Sampah Menumpuk di Jalan Gulama

Minggu, 21/04/2024 - 17:28:35 WIB
Kontingen Pemko Pekanbaru Semarakkan Pawai Taaruf MTQ Riau di Dumai

Sabtu, 20/04/2024 - 17:32:54 WIB
Pj Wali Kota Pekanbaru Lepas 71 Kafilah MTQ, Harus Juara Umum Tahun Ini

Kamis, 18/04/2024 - 23:06:42 WIB
Drainase Tak Berfungsi, Sejumlah Ruas Jalan di Pekanbaru Tergenang 

Kamis, 18/04/2024 - 22:46:16 WIB
PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya

Rabu, 17/04/2024 - 07:37:23 WIB
Desak Ka Balai PJN Riau Dan Ka Satker PJN Wilayah II Riau Evaluasi PPK Made Dan Hervin

Selasa, 16/04/2024 - 13:59:44 WIB
Pj Wali Kota Silaturahmi dengan Kepala OPD dan Para Kabid Usai Lebaran

Selasa, 16/04/2024 - 13:55:18 WIB
ASN Pemko Pekanbaru Jangan Tambah Cuti Lebaran 2024

Senin, 15/04/2024 - 18:01:31 WIB
15 Ribu Warga Pekanbaru Berkunjung ke Kediaman Pj Wako

Sabtu, 13/04/2024 - 11:48:24 WIB
Berlangsung Khidmat, Pj Wako Shalat Idul Fitri di Lapangan Baterai C

Selasa, 09/04/2024 - 12:48:29 WIB
Dewan Kehormatan yang Nir Kehormatan

Senin, 08/04/2024 - 21:56:45 WIB
Pembukaan Festival Lampu Colok 1445 H di Kota Pekanbaru Berlangsung Semarak

Sabtu, 06/04/2024 - 11:47:56 WIB
Buka Festival Lampu Colok Bukit Raya, Pj Walikota Apresiasi Semangat Hidupkan Budaya Melayu

Sabtu, 06/04/2024 - 11:37:31 WIB
Pembatasan Operasional Angkutan Barang Terhitung Mulai H-5 Idul Fitri 1445 H

Jumat, 05/04/2024 - 15:49:15 WIB
Terkait Peningkatan Jalan Nasional, LSM Telah Suratin Satker PJN Wilayah II Dan Balai

Kamis, 04/04/2024 - 22:38:46 WIB
Disdalduk KB Kota Pekanbaru Raih Terbaik II Pengelola SIGA Riau Tahun 2023

Rabu, 03/04/2024 - 14:09:26 WIB
Seratus Persen Pejabat Pemko Pekanbaru Sudah Sampaikan LHKPN Tahun 2023

Rabu, 03/04/2024 - 14:04:50 WIB
Pro Rakyat, Masyarakat Pekanbaru Berharap Program Prioritas Pj Walikota Tetap Berjalan

Selasa, 02/04/2024 - 13:56:51 WIB
Cek Daftar Bahan Pangan di Awal April 2024

Sabtu, 30/03/2024 - 22:52:29 WIB
Pemko Pekanbaru Paparkan RLPPD 2023 di Masa Pj Wali Kota Muflihun

 
HOME | UTAMA
PEMERINTAH KOTA PEKANBARU © 2015