Lembaga Laskar Pagar Negri LLPN Deklarasi Dan Pelantikan Serentak Se-Riau

Dibaca sebanyak 416 kali
Pekanbaru | | Minggu, 29/01/2023 | 22:18:47 WIB
 

Realitaonline.com, Pekanbaru - Deklarasi dan Pelantikan serentak Dewan Pimpinan Pusat (DPP), Pengurus Dewan Pimpinan Daerah (DPD), Dan Dewan Pimpinan Daerah Khusus (DPDK) Lembaga Laskar Pagar Negeri (LLPN) di laksanakan pada hari Saptu, tanggal 28 Januari 2023, bertempat di Gedung LAMR Provinsi Riau Jalan Diponegoro Kota Pekanbaru Riau.

Dihadiri Pengurus dan anggota LLPN serta perwakilan daerah –daerah  beserta jajarannya.

 

Lembaga Laskar Pagar Negeri (LLPN) didirikan oleh beberapa tokoh-tokoh masyarakat Riau yang di pelopori oleh Dt. IRJEN POL (Purn) Dr. H Abdul Gofur, Drs, SH, MH.  Ir. H Marzuki Husein Dan Lain Lain.

 

Dt. IRJEN POL (Purn) Dr. H Abdul Gofur, Drs, SH, MH. Pidato Nya Mengatakan,Dengan tujuan untuk turut menjaga dan mempertahakan Negara Kesatuan RI dalam mejaga marwah sebagai pagar negeri, serta turut mewjudkan masyarakat yang adil dan makmur,Lembaga Laskar Pagar Negeri (LLPN) berazaskan Pancasila dan UUD 45, berkegiatan di wilayah Indonesia  serta berkedudukan di Kota Pekanbaru.

 

Dt. IRJEN POL (Purn) Dr. H Abdul Gofur, Drs, SH, MH.Lembaga Laskar Pagar Negeri (LLPN) merupakan lembaga perkumpulanan berbagai massa (ormas) bersifat social kemasyarakatan, Independen, sukarela, mandiri dan demokratis yang bercirikan Patrioti, militansi, persaudaraan, inofatif dan kreatif tanpa mempermasalahkan perbedaan ras, agama, maupun status sosial.

 

Dengan VISI terujudnya kerukunan kebangsaan yang berintegritas di landasi dengan kebudayaan Bangsa Melayu yang di dasarkan Ideologi Pancasila dengan motto.

“ PANCANG MARWAH NEGERI BERTUAN “

Dt. IRJEN POL (Purn) Dr. H Abdul Gofur, Drs, SH, MH.(LLPN) merupakan organisasi social kemasyrakatan (ormas) yang dalam kegiatannya berusaha dan berperan membentuk kader-kader pemimpin masyarakat tempatan dan juga mendorong perbaikan tatanan kehidupan baik ekonomi dan hukum serta pola pikir.

 

(LLPN) akan hidup berdampingan dengan pemerintah, Swasta, dan  masyrakat , turut membantu percepatan pembangunan dan kesejahteraan masyarakat dan juga akan bergerak di bidang hukum Advokat,dan keamanan  rakyat yang sinergi dengan tatanan efetifitas organisasi, bersih dan peka terhadap kegiatan masyrakat agar terlindungi hak-hak sipil sehingga mendorong terbentuk social society yang kuat dalam bernegara Tutur Dt. IRJEN POL (Purn) Dr. H Abdul Gofur, Drs, SH, MH.

Saat Di Wawan Carai Oleh Awak Media

DT. Jasman S.St.Pi.,MH.Selain Deklarasi Peresmian Lembaga Laskar Pagar Negeri yang di singkat dengan LLPN ini,  juga serentak dilantik pengusus DPP Lembaga Laskar Pagar Negeri (LLPN)  8 (Delapan) pengurus DPD Lembaga Laskar Pagar Negeri (LLPN)  daerah yaitu yang terdiri dari DPD daerah PEKANBARU, ROHUL, ROHIL, MERANTI, INHIL, SIAK, DUMAI dan KAMPAR dan juga di lantik 1 DPDK Lembaga Laskar Pagar Negeri (LLPN) daerah Bengkalis.

 

Lembaga Laskar Pagar Negeri (LLPN) di pimpin oleh DT. IRJEN POL (Purn) Dr. H Abdul Gofur, Drs, SH, MH selaku Ketua Umum (Ketum) dan DT. Jasman S.St.Pi.,Mh. selaku Sekretaris Jendral (Sekjen)

 

DT. Jasman S.St.Pi.,MH.Dengan terlaksanakananya Deklarasi dan Pelantikan serentak Dewan Pimpinan Pusat, dewan Pimpinan Daerah, Dan Dewan Pimpinan Daerah Khusus Lembaga Laskar Pagar Negeri (LLPN) maka harapan dan keinginan kita bersama semakin dikenal Lembaga Laskar Pagar Negeri  dan semakin menumbuhkan jiwa korsa serta motifasi tinggi di kalangan anggota memberi energy positif dalam membangun Negeri bertuah ini Ungkap DT. Jasman S.St.Pi.,MH.

"Gubernur Riau Syamsuar"berharap Lembaga Laskar Pagar Negeri bisa berkolaborasi dengan pemerintah dalam memajukan Provinsi Riau.

“Tahniah, semoga Lembaga Laskar Pagar Negeri,tetap berjaya dan bercahaya. Semoga bisa membantu pemerintah daerah dalam membangun daerah sehingga bisa lebih maju dimasa yang akan datang,” ujar Gubernur Syamsuar.

Gubri juga berharap adanya keberadaan organisasi Lembaga Laskar Pagar Negeri di Bumi Lancang Kuning bisa memberikan manfaat untuk kemajuan daerah khusunya dalam rangka menghadapi berbagai persoalan bangsa. Tutur Genernur Riau Syamsuar"

Pres Rilis"DPD LLPN KOTA DUMAI, ZULKIFLI(Datuk Amin)

( Ayuningsih/Heni)

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Kamis, 25/07/2024 - 18:41:18 WIB
Sekdako Pekanbaru Buka Sosialisasi Penyelesaian Hukum Pengadaan Barang dan Jasa

Kamis, 25/07/2024 - 18:33:17 WIB
Disnaker Pekanbaru Ingatkan Pengusaha Utamakan Tenaga Kerja Lokal

Rabu, 24/07/2024 - 15:32:47 WIB
Pj Walikota Pekanbaru Terus Ingatkan RT RW Jaga Netralitas di Pilkada

Rabu, 24/07/2024 - 15:28:28 WIB
39 Hari Sebelum Penghapusan Denda Pajak PBB Berakhir, Cek Jadwal Lapak Darling Besok

Rabu, 24/07/2024 - 14:59:19 WIB
Sosialisasi Kemkominfo RI, Kepala Diskominfotiksan Paparkan Realisasi Call Center 112 di Pekanbaru

Rabu, 24/07/2024 - 14:32:11 WIB
DKP Pekanbaru Beri Bantuan Alat Pengolahan Pangan Kepada 8 Kampung Pangan

Rabu, 17/07/2024 - 15:03:47 WIB
Polda Riau Amankan 19 Orang saat Razia Tempat Hiburan Malam, 16 Positif Narkoba

Rabu, 10/07/2024 - 16:41:24 WIB
Kecelakaan di Tol Pekanbaru-Dumai, Satu Penumpang Meninggal Dunia

Kamis, 27/06/2024 - 09:03:59 WIB
Dugaan Penipuan Penggelapan Uang Pinjaman Ke Bank Kembali Bergulir Di PN. Pekanbaru

Rabu, 19/06/2024 - 19:59:34 WIB
DPP SPKN - Minta Kapolri Tutup Judi Jeckpot Di Riau.

Rabu, 19/06/2024 - 11:49:45 WIB
Kamis Ini Pemko dan Provinsi akan Gelar Aksi Bersih-bersih Sempena Hari Jadi ke-240

Jumat, 14/06/2024 - 20:24:37 WIB
3 Kali Beruntun, Pemko Pekanbaru Raih Penghargaan TPID Berkinerja Baik di Kawasan Sumatera

Kamis, 13/06/2024 - 12:11:55 WIB
Mobil Box Terbalik, Satu Orang Meninggal Terhimpit

Kamis, 13/06/2024 - 07:32:25 WIB
Pemko Pekanbaru Raih Penghargaan Paritrana Award Pemprov Riau

Kamis, 13/06/2024 - 07:28:02 WIB
Pj Wali Kota Koordinasi dengan KPU Pekanbaru Terkait Kesiapan Pilkada Serentak 2024

Selasa, 11/06/2024 - 07:16:02 WIB
Warga Minta Jukir Tak sampai 24 Jam

Sabtu, 08/06/2024 - 10:21:43 WIB
Dishub Pekanbaru Ingatkan Pemilik Angkutan Barang dan Orang Patuhi Aturan

Rabu, 05/06/2024 - 14:00:10 WIB
Disperindag Bakal Sanksi Pengelola Jika Tak Terapkan Tarif Parkir Pasar Sesuai Aturan

Jumat, 31/05/2024 - 07:28:55 WIB
Mayat di Perumahan Mandala Jalan Teropong Ternyata Pensiunan BUMN, Ada Darah Bekas Diseret

Rabu, 29/05/2024 - 08:24:03 WIB
Demonstran Tolak Kenaikan UKT dan IPI Berusaha Masuk ke Gedung Rektorat

Rabu, 29/05/2024 - 08:17:35 WIB
Jalan Tol Bangkinang-Koto Kampar Sudah Rampung 100 Persen Jelang Kunjungan Presiden ke Riau

Senin, 27/05/2024 - 13:42:29 WIB
Diduga Disnakertrans Provinsi Riau Kongkalikong Dengan Koperasi Segati Jaya

Sabtu, 25/05/2024 - 21:52:58 WIB
Pj Wali Kota Lepas Relawan Projo Salurkan Bantuan ke Sumbar

Sabtu, 25/05/2024 - 21:47:24 WIB
Jelang Kunjungan Presiden ke Riau, Kebersihan jadi Perhatian Pj Walikota Pekanbaru Risnandar Mahiwa

Rabu, 22/05/2024 - 08:58:24 WIB
Noverwin Saragih PH Terdakwa Feldiansyah: Kami Akan Ajukan Pledoi Atas Tuntutan Jaksa Penuntut Umum

 
HOME | UTAMA
PEMERINTAH KOTA PEKANBARU © 2015