Setahun, DPRD Tetapkan Tiga Masa Persidangan

Dibaca sebanyak 176 kali
Rokan Hilir | Yulius Halawa | Senin, 26/02/2024 | 19:34:00 WIB
 

Realitaonline.com,Rokan Hilir - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Rokan Hilir (Rohil) telah menetapkan tiga masa persidangan pada tahun 2024 ini.

Hal itu terungkap pada saat kegiatan rapat paripurna dengan agenda pembukaan masa sidang I yang digelar, beberapa waktu lalu.

Ketua DPRD Rohil Maston menyebutkan untuk masa persidangan DPRD Rohil tersebut terbagi dalam tiga masa persidangan.

“Antara lain masa sidang pertama pada Januari sampai April, masa sidang kedua Mei sampai dengan Agustus dan masa sidang ketiga pada September hingga Desember,” kata Maston. Ia menerangkan, DPRD telah menutup tahun sidang 2023 pada tanggal 29 Desember yang lalu.

Berdasarkan laporan hasil pelaksanaan resmi DPRD dari beberapa daerah pemilihan ditemukan usulan aspirasi masyarakat antara lain untuk pembangunan dan perbaikan infrastruktur, prasarana kesejahteraan sosial, peningkatan mutu pendidikan, peningkatan pelayanan kesehatan, pembangunan rumah ibadah, peningkatan hasil pertanian, perkebunan dan perikanan, peningkatan lapangan pekerjaan dan usaha ekonomi mikro dalam mengentaskan kemiskinan.

Pada tahun persidangan 2024 ini DPRD bersama pemerintah daerah telah menyepakati 19 rancangan peraturan daerah yang dijadikan prioritas untuk dibahas.

pembahasan ranperda ditargetkan dapat dilaksanakan sesuai jadwal yang telah disusun dan lebih menekankan pembahasan pada substansi materi khususnya bagi alat-alat kelengkapan dewan komisi/pansus yang ditugaskan untuk pembahasannya.

 

 

Selasa, 16/04/2024 - 18:17:19 WIB
Langkah Pemkab Rohil Sikapi Momentum Hari Besar Diapresiasi

Senin, 15/04/2024 - 18:31:47 WIB
Bupati Rohil dan Keluarga Kunjungi Hutan Kota

Kamis, 04/04/2024 - 23:23:25 WIB
Polres Rohil Imbau Masyarakat Titipkan Kendaraan di Mapolres

Rabu, 03/04/2024 - 13:42:49 WIB
Bupati Rohil Afrizal Sintong meminta Warga Tetap Waspada Karhutla

Selasa, 26/03/2024 - 21:49:58 WIB
Wakil Ketua DPRD Rohil Dorong Pengelolaan Pariwisata Ditingkatkan

Senin, 25/03/2024 - 20:59:59 WIB
Safari Ramadan Bupati Rokan Hilir Afrizal Sintong, Tiga Rumah Ibadah Terima Bantuan Operasional

Sabtu, 23/03/2024 - 17:48:08 WIB
Perlu Tingkatkan Kewaspadaan Potensi Karhutla

Selasa, 19/03/2024 - 23:03:17 WIB
Bupati Paparkan Program Prioritas Kecamatan Rupat

Selasa, 19/03/2024 - 22:56:33 WIB
Pemkab Rohil Gelar Apel Siaga Karhutla di Bagansiapiapi

Senin, 18/03/2024 - 21:14:06 WIB
DPRD Gelar Paripurna Istimewa; Pengambilan Sumpah dan Pelantikan PAW

Jumat, 15/03/2024 - 15:29:32 WIB
Banmus Kembali Gelar Rapat Lanjutan

Rabu, 13/03/2024 - 20:24:56 WIB
Fasilitasi Pedagang, Pemkab Rohil Adakan Pasar Ramadan

Selasa, 12/03/2024 - 19:34:00 WIB
Ramadan, Kegiatan Apel dan Olahraga di Pemkab Rohil Ditiadakan

Jumat, 01/03/2024 - 18:43:59 WIB
Bupati Rohil Sampaikan Tahniah untuk Pj Gubri

Senin, 26/02/2024 - 19:34:00 WIB
Setahun, DPRD Tetapkan Tiga Masa Persidangan

Sabtu, 24/02/2024 - 12:52:30 WIB
Rawan Kebakaran, Peran Damkar Rohil Diperkuat, Masyarakat Diminta Tetap Waspada

Senin, 12/02/2024 - 18:43:56 WIB
Data Dua Korban Meninggal Kebakaran di Bagansiapiapi Ibu dan Anak

Kamis, 01/02/2024 - 04:52:53 WIB
Dampak Banjir Rohil, 11 Kilometer Jalan di Kepenghuluan Air Hitam Pujud Rusak

Sabtu, 27/01/2024 - 12:02:07 WIB
Bupati Rohil: Peran Koperasi Sangat Penting Angkat Perekonomian Lokal

Selasa, 23/01/2024 - 02:53:15 WIB
Ratusan Pengungsi Banjir di Rimba Melintang Tempati Gudang Eks Bulog

Selasa, 19/12/2023 - 07:52:57 WIB
Tempuh Jalur Sungai 3 Jam, Polisi Sosialisasi Pemilu Damai di Rohil

Selasa, 19/12/2023 - 07:48:12 WIB
Wakili Bupati Rohil, Camat Tanah Putih Resmikan Turnamen Sepak Bola Teluk Mega.

Jumat, 15/12/2023 - 07:35:15 WIB
Brimob Bangun Jembatan Darurat Khusus Pejalan Kaki dan Sepeda Motor

Rabu, 13/12/2023 - 13:17:29 WIB
Banyak Bakat Dangdut Terpendam di Rohil

Sabtu, 09/12/2023 - 21:15:33 WIB
Diduga Kuat Terlibat Atas KORUPSI Berjemaah. Mark’Up Produk SIKONCANG

 
HOME | UTAMA
PEMERINTAH KABUPATEN ROKAN HILIR © 2015
>