Pemkab Rohil Bangun Jaringan SPAM Durolis

Dibaca sebanyak 2213 kali
Rokan Hilir | Yulius Halawa | Rabu, 05/12/2018 | 06:56:51 WIB
 
Bupati Rohil Suyatno didampingi Kadis PUTR Jon Syafrindow dan Kabid Cipta karya dan Jasa Konttruksi Juwarto, saat meninjau Pembangunan SPAM Durolis belum lama ini.
REALITAONLINE.COM, BAGANSIAPIAPI- Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir, tahun 2018 melanjutkan program Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) Regional Dumai, Rohil, Bengkalis (Durolis).

Hasil pantauan pembangunan SPAM tersebut yang bersumber dari dana APBN sudah mencapai 60 persen.

"Dari hasil peninjauan kita dan laporan dari Kontraktor pelaksana,hasil bangunan sudah mencapai 60 persen," terang Suyatno disela sela peninjauan

"Pelaksanaan pemasangan sambungan Jaringan Distribusi Pembagi (JDP) untuk Kecamatan Tanah Putih Tanjung Melawan itu dilaksanakan oleh PT Limar Bayu Utama dengan anggaran Rp6 miliar lebih, dan pelaksanaan  pengerjaan pemasangan JDP untuk Kecamatan Rimba Melintang itu dilaksanakan oleh PT Multi Glonbal Konstrindo dengan anggaran Rp12,5 miliar lebih," terang Juwarto.
Gambar mungkin berisi: satu orang atau lebih, orang berdiri dan luar ruangan
Ditambahkannya, pemasangan JDP untuk Bangko Pusako dilaksanakan oleh PT Kharisma Bina Konstruksi dengan anggaran Rp15,7 miliar lebih, jelas Juwarto.

Suyatno juga memuji pembangunan Spam Durolis ini sangat bagus dan Rapi.

"Pembangunan ini tidaklah gampang, membutuhkan biaya besar. Alhamdulilah saya lihat hasil kerja rekan rekan dilapangan cukup bagus," ungkap Suyatno.
 
Selain itu, Suyatno juga menyatakan khusus di Rohil untuk sementara program sarana air bersih nantinya jika selesai baru bisa melayani akan air bersih di tiga kecamatan.

Yakni Kecamatan Tanah Putih, Rimba Melintang serta Bangko Pusako. Sisanya baru akan menunggu anggaran lanjutan dalam penyediaan pipa air bersih yang menghubungkan ke rumah-rumah warga.

"Untuk Rohil 3 Kecamatan. Dan saat ini sedang proses lelang jaringan pemasangan Pipa dan sambungan rumah dengan anggaran 36,4 Miliar dari apbd Rohil 2018," beber Suyatno
Gambar mungkin berisi: satu orang atau lebih, orang berdiri dan luar ruangan
Selain itu, untuk wilayah Kabupaten Bengkalis akan teraliri untuk Wilayah Duri dan sekitarnya, begitu juga wilayah Dumai sekitarnya.

Selain Bupati Rohil H Suyatno turut hadir mendampingi dalam peninjauan Kadis PUPR Jon Syafrindow, Asisten III Muzakkar AMP,Kabag Humas Hermanto S,sos, Camat Tanah Putih Tanjung Melawan Normansyah, serta pihak kontraktor pelaksana.

"Target kita, pelaksanaan program SPAM Regional Durolis di Rokan Hilir ini dapat dijadikan sebagai percontohan untuk seluruh indonesia, yang mungkin akan diresmikan langsung oleh bapak Presiden Jokowi," pungkasnya. Adv ***
 

Selasa, 26/03/2024 - 21:49:58 WIB
Wakil Ketua DPRD Rohil Dorong Pengelolaan Pariwisata Ditingkatkan

Senin, 25/03/2024 - 20:59:59 WIB
Safari Ramadan Bupati Rokan Hilir Afrizal Sintong, Tiga Rumah Ibadah Terima Bantuan Operasional

Sabtu, 23/03/2024 - 17:48:08 WIB
Perlu Tingkatkan Kewaspadaan Potensi Karhutla

Selasa, 19/03/2024 - 23:03:17 WIB
Bupati Paparkan Program Prioritas Kecamatan Rupat

Selasa, 19/03/2024 - 22:56:33 WIB
Pemkab Rohil Gelar Apel Siaga Karhutla di Bagansiapiapi

Senin, 18/03/2024 - 21:14:06 WIB
DPRD Gelar Paripurna Istimewa; Pengambilan Sumpah dan Pelantikan PAW

Jumat, 15/03/2024 - 15:29:32 WIB
Banmus Kembali Gelar Rapat Lanjutan

Rabu, 13/03/2024 - 20:24:56 WIB
Fasilitasi Pedagang, Pemkab Rohil Adakan Pasar Ramadan

Selasa, 12/03/2024 - 19:34:00 WIB
Ramadan, Kegiatan Apel dan Olahraga di Pemkab Rohil Ditiadakan

Jumat, 01/03/2024 - 18:43:59 WIB
Bupati Rohil Sampaikan Tahniah untuk Pj Gubri

Senin, 26/02/2024 - 19:34:00 WIB
Setahun, DPRD Tetapkan Tiga Masa Persidangan

Sabtu, 24/02/2024 - 12:52:30 WIB
Rawan Kebakaran, Peran Damkar Rohil Diperkuat, Masyarakat Diminta Tetap Waspada

Senin, 12/02/2024 - 18:43:56 WIB
Data Dua Korban Meninggal Kebakaran di Bagansiapiapi Ibu dan Anak

Kamis, 01/02/2024 - 04:52:53 WIB
Dampak Banjir Rohil, 11 Kilometer Jalan di Kepenghuluan Air Hitam Pujud Rusak

Sabtu, 27/01/2024 - 12:02:07 WIB
Bupati Rohil: Peran Koperasi Sangat Penting Angkat Perekonomian Lokal

Selasa, 23/01/2024 - 02:53:15 WIB
Ratusan Pengungsi Banjir di Rimba Melintang Tempati Gudang Eks Bulog

Selasa, 19/12/2023 - 07:52:57 WIB
Tempuh Jalur Sungai 3 Jam, Polisi Sosialisasi Pemilu Damai di Rohil

Selasa, 19/12/2023 - 07:48:12 WIB
Wakili Bupati Rohil, Camat Tanah Putih Resmikan Turnamen Sepak Bola Teluk Mega.

Jumat, 15/12/2023 - 07:35:15 WIB
Brimob Bangun Jembatan Darurat Khusus Pejalan Kaki dan Sepeda Motor

Rabu, 13/12/2023 - 13:17:29 WIB
Banyak Bakat Dangdut Terpendam di Rohil

Sabtu, 09/12/2023 - 21:15:33 WIB
Diduga Kuat Terlibat Atas KORUPSI Berjemaah. Mark’Up Produk SIKONCANG

Kamis, 07/12/2023 - 06:55:35 WIB
Brimob Batalyon B Sigap Bantu Warga Terdampak Banjir di Rantau Kopar Rohil

Sabtu, 02/12/2023 - 19:36:46 WIB
Mantan Plt Sekretaris DPRD dan Bendahara, Kasus Korupsi Rugikan Negara Rp923 juta

Kamis, 30/11/2023 - 08:11:34 WIB
Terlibat Peredaran Narkotika , 3 Pria dan IRT Di Rohil Amankan

Senin, 27/11/2023 - 06:04:35 WIB
Disdik Rohil Bersama PGRI Bangko Gelar Senam Sehat dan Jalan Santai

 
HOME | UTAMA
PEMERINTAH KABUPATEN ROKAN HILIR © 2015
>