Musrenbang RKPD Pelalawan H. Zukri Misran Harapkan Pelalawan Maju Di Tahun 2026

Dibaca sebanyak 314 kali
Pelalawan | Yulius Halawa | Sabtu, 18/03/2023 | 19:34:00 WIB
 

Realitaonline.com, Pelalawan - Bupati Pelalawan H. Zukri dalam paparan dan pidato nya pada Musrenbang Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) TA 2024 dengan tema 'Mewujudkan pemerataan Pembangunan Insfrastruktur berkelanjutan guna meningkatkan produktivitas dan Kesejahteraan masyarakat menuju pelalawan maju' dalam pidatonya di gedung Datuk Laksamana mangku diraja pangkalan kerinci pada 16 Maret 2023 

"mewujudkan Pelalawan Maju 2026 Kondisi tersebut bisa terwujudnya Kabupaten Pelalawan sebagai pusat industri dan wisata, Pelalawan Maju maksudnya adalah Maju Ekonominya, Adil dalam berkehidupan dan pembangunan, Jaya kinerja daerahnya, Serta Unggul SDM pada tahun 2026" ucap Bupati.

Mungkin gambar 6 orang dan seragam militer
"Adapun beberapa program Pemkab Pelalawan dalam mewujudkan Pelalawan maju yaitu Maju SDM diantaranya Pemkab telah menyediakan program bantuan pendidikan bagi siswa miskin, anak yatim, dan disabilitas dan beasiswa bagi mahasiswa yang tidak mampu, serta meningkatkan kesejahteraan tenaga pendidik melalui insentif yang layak" terang Bupati.

"Pelalawan maju dalam Ekonomi masyarakat melalui program maju ekonomi tersebut Pemkab Pelalawan telah merealisasikan yang namanya pupuk gratis bagi petani. Serta bantuan pupuk gratis bagi petani swadaya. Pemerintah Pelalawan juga mendorong dan memberikan bantuan modal UMKM bagi pengangguran berbasiskan Ekonomi kreatif" Lanjut Bupati.

"Berikutnya maju infrastruktur, oleh sebab itu infrastruktur ini akan menjadi pengaruh dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat, kalau infrastruktur bagus ekonomi masyarakat akan bisa tumbuh dengan baik, Begitu juga sebaliknya kalau infrastruktur jelek pertumbuhan ekonomi masyarakat akan kembali turun, sehingga kesejahteraan masyarakat juga ikut menurun.Maka dari itu Pemkab Pelalawan telah berupaya dalam membangun jaringan listrik perdesaan dan jaringan gas rumah tangga perkotaan" Imbuh Bupati.

"Pelalawan maju dalam memajukan wisata dan budaya berupa membangun pariwisata partisipatif dengan melibatkan masyarakat setempat, pembenahan objek wisata unggulan seperti objek wisata Bono, Air Panas, Tugu Equator, Istana sayap, pusat budaya Petalangan Betung, pusat suaka marga satwa Kerumutan dan TNTN, serta Yang terakhir yaitu maju pemerintahan, dalam hal ini pemerintah Kabupaten Pelalawan telah menghadirkan dan meluncurkan aplikasi 'Klik Pelalawan' untuk memberikan kemudahan kepada masyarakat dalam pelayanan perijinan, administrasi kependudukan, Kesehatan, pendidikan, tenaga kerja dan sebagainya. Selain itu Pemerintah Kabupaten Pelalawan penyediaan data terintegrasi yang menjadi basis perencanaan da pelaksanaan pembangunan" terang Bupati Pelalawan H.Zukri Misran.

H. Zukri Misran di akhir paparan pidato nya dalam Musrenbang RKPD 2024 Kabupaten Pelalawan, berharap untuk mewujudkan Pelalawan maju di tahun 2026 tentu dibutuhkan kerjasama yang baik, saling bahu membahu dalam membangun Kabupaten Pelalawan, agar apa yang menjadi harapan dan visi-misi menuju Pelalawan maju 2026 bisa tercapai.(Adv)***

 

Selasa, 26/03/2024 - 15:46:30 WIB
Jaksa Peneliti Nyatakan Lengkap Tersangka H Terbukti Setubuhi Penyandang Disabilitas

Selasa, 26/03/2024 - 15:40:45 WIB
Berada di Kota Mekkah, Bupati H. Zukri Langsung Tegur Camat dan Lurah Melalui Pesan Whatsapp

Jumat, 22/03/2024 - 08:09:37 WIB
Pelantikan 54 Pejabat di Pemerintahan Kabupaten Pelalawan, Ini Nama dan Jabatannya

Jumat, 22/03/2024 - 08:01:56 WIB
IKAHI Gerlar Kegiatan Pembagian Takjil di Bulan Suci Ramadhan 1445 H

Selasa, 19/03/2024 - 22:35:15 WIB
Bupati H. Zukri di Desa Padang Luas, Dewan Ini Sebut Bantuan Yatim Sangat Menyentuh

Minggu, 17/03/2024 - 10:10:40 WIB
Bupati H. Zukri SE Atas Pembangunan di Kecamatan Kerumutan

Jumat, 15/03/2024 - 15:15:00 WIB
PN Pelalawan Gelar Sidang Perdana Gugatan Terhadap Anak Mantan Bupati Pelalawan

Sabtu, 09/03/2024 - 19:24:05 WIB
Mahasiswa dan Pemuda Seruduk Pabrik PT. IIS, Ini Tuntutan Aksi Pendemo

Sabtu, 09/03/2024 - 15:42:31 WIB
HUT ke-71, IKAHI Pelalawan Gelar Donor Darah dan Bakti Sosial

Jumat, 08/03/2024 - 22:23:26 WIB
Bupati H. Zukri SE Ajak Masyarakat Lestarikan Budaya

Jumat, 08/03/2024 - 14:31:05 WIB
H. Zukri Misran Salurkan Bantuan Anak Yatim, Piatu Dan Putus Sekolah Di Desa Langkan .

Rabu, 06/03/2024 - 12:00:57 WIB
Bupati Zukri Akan Jadikan Istana Sayap Sebagai Wisata Edukasi

Rabu, 06/03/2024 - 03:08:22 WIB
Bupati H. Zukri SE Sebut Istana Sayap Akan Jadi Wisata Edukasi Anak Sekolah

Rabu, 06/03/2024 - 03:03:38 WIB
Mahasiswa Akan Gelar Demo di PKS PT. Inti Indosawit Subur, Ini Penyebabnya

Jumat, 23/02/2024 - 20:15:46 WIB
Bupati H. Zukri SE Salurkan Bantuan Sembako Kepada Warga Terdampak Banjir di Desa Batang Nilo Kecil

Rabu, 31/01/2024 - 21:11:39 WIB
Senyum Sumringah Ibu Sulastri di Kunjungi Baznas Pelalawan

Sabtu, 27/01/2024 - 06:19:17 WIB
Zona Integritas Wilayah Bebas Korupsi dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani

Minggu, 14/01/2024 - 07:01:54 WIB
Kondisi Banjir Kian Parah, Ketum HIPMAWAN Meminta Gubernur Riau Tinjau Korban Banjir

Jumat, 12/01/2024 - 09:35:50 WIB
Satu Bulan Jelang Pemilu, MAPPILU: Bawaslu Jangan Ragu Tiup Peluit Pelanggaran !!!

Rabu, 10/01/2024 - 07:42:32 WIB
Lurah Fitra Ramadhan Salurkan Sembako Warga Terdampak Banjir

Sabtu, 06/01/2024 - 12:58:55 WIB
Pemda Pelalawan Berikan Pelayanan Transportasi Gratis Untuk Pengendara Roda Dua

Senin, 18/12/2023 - 03:06:19 WIB
Kapolres Pelalawan Pantau Situasi Kamtibmas Wujudkan Cooling System Pemilu 2024

Sabtu, 09/12/2023 - 21:02:16 WIB
Kejari Pelalawan Terima Pembayaran Denda Terpidana Narkoba Rp500 Juta

Kamis, 07/12/2023 - 06:48:36 WIB
Bupati Pelalawan Buka Sosialisasi Program Pemerintah Terhadap LKD di Kecamatan Pangkalan Kuras

Kamis, 30/11/2023 - 07:52:51 WIB
Pesona Wisata Danau Tajwid Pelalawan Siap Sambut Pelancong

 
HOME | UTAMA
PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN © 2015
>