Camat Teluk Meranti Hadiri Malam Puncak Penutupan Helat Budaya Desa Teluk Binjai Tahun 2021

Dibaca sebanyak 504 kali
Pelalawan | Yulius Halawa | Selasa, 23/11/2021 | 06:53:01 WIB
 

Realitaonline.com, Pelalawan -Camat Teluk Meranti Zakirman, SH.M.IP, hadiri malam puncak penutupan Helat Budaya Desa Teluk Binjai Tahun 2021 pada Minggu (21/11/2021). Hadir dalam kegiatan ini Anggota DPRD Kabupaten Pelalawan Musri Evendi, Ketua Umum LAMR Pelalawan Datuk Sri Tengku Zulmizan Asegaf, Ketua harian LAMR Kecamatan Teluk Meranti Datuk Bustami, SKM, Kepala Desa Teluk Binjai Syamsuir, Ninik mamak Persukuan, Tokoh masyarakat, Tokoh Pemuda dan masyarakat Desa Teluk Binjai.

Sementara itu, Camat Teluk Meranti Zakirman, SH.,M.IP menyampaikan "Desa Teluk Binjai ditunjuk oleh kementrian sebagai desa budaya, maka dari itu kita harus berbesar hati dengan apa yang diberikan oleh pemerintah pusat kepada kita dan kita harus bisa menggali kembali budaya-budaya yang hampir terlupakan. Sesuai dengan tema kita "Meangkat Batang Tangolam", kita tahu bahwa Kelurahan Teluk Meranti memiliki objek Wisata Bono, dan di Desa Teluk Binjai merupakan desa budaya ini akan menjadi pendukung dari wisata Bono tersebut. Kita akan kemas menjadi suatu paket wisata yang dapat menarik perhatian wisatawan."

Camat Teluk Meranti Zakirman, SH.,M.IP juga  memohon juga tunjuk ajar dari Datuk Sri Tengku Zulmizan Asegaf. "Mohon tunjuk ajar dari Datuk Sri Tengku Zulmizan Asegaf sebagai Ketua LAMR Kabupaten Pelalawan tentang bagaimana wisata yang berbudaya. Dan tak lupa juga ucapan terimakasih kepada semua pihak yang terkait yang telah mensukseskan kegiatan ini. Semoga kedepannya kegiatan seperti ini akan lebih meriah lagi."

Anggota DPRD Kabupaten Pelalawan Musri Evendi dalam kegiatan ini menyampaikan "Kebudayaan ini tetap kita harapkan berkelanjutan untuk tiap tahunnya. Kita akan tata dan watu tempat dan kami berharap kepada kita semua untuk dapat menggali 
budaya-budaya yang ada di Desa Teluk Binjai ini. Kedepannya kita berharap kepada semua pihak agar dapat mendukung kegiatan seperti ini agar adat istiadat dan budaya kita tidak terkikis oleh zaman."

Sambutan Ketua Umum LAMR Kabupaten Pelalawan Datuk Sri Zulmizan Asegaf yakni "Kami atas nama LAMR Kabupaten Pelawan berharap kegiatan ini terus berlanjut dan bisa lebih banyak lagi kegiatan yang dilakukan baik dalam bidang kesenian, permainan, tradisi orang-orang tua kita dulu, kerajinan tangan dan permainan anak-anak. Warisan Budaya Tak Benda (WBTB), Tahlil beanyut juga bisa kita usulkan ke kementrian sebagai budaya tradisional asli dari Kecamatan Teluk Meranti, Desa Teluk Binjai. Kami dari Lembaga Adat Melayu Riau Kabupaten Pelalawan mendukung penuh kegiatan ini. Semoga kegiatan seperti ini dapat bermanfaat buat kita dan orang bayak terkhusus buat generasi muda."
 

Selasa, 23/04/2024 - 06:13:54 WIB
Paripurna DPRD Setujui Dua Ranperda Jadi Perda Dari Tiga Ranperda Yang Diusulkan

Senin, 22/04/2024 - 12:50:44 WIB
H. Zukri SE Dan Wakil Bupati Nasaruddin. SH. MH Lakukan Halal Bi Halal Usai Apel

Selasa, 16/04/2024 - 18:12:35 WIB
H. Zukri SE Dan Wakil Bupati Nasaruddin. SH. MH Lakukan Halal Bi Halal

Selasa, 16/04/2024 - 13:36:55 WIB
Ketum DPP PJS, Silaturahmi Di Rumah Dinas Bupati Pelalawan

Sabtu, 13/04/2024 - 20:31:38 WIB
Malam Hari, Polisi Patroli Rumah Kosong di Pangkalan Lesung Pelalawan

Selasa, 09/04/2024 - 12:54:58 WIB
Semarak Ramadhan, Rumah Surya Keadilan Bagi Takjil Gratis Ke Pengendara Jalan Lintas Bono

Senin, 08/04/2024 - 22:09:25 WIB
Bupati H Zukri Gelar Safari dan Khatam Al-quran di Mesjid Nurul Hijrah Pangkalan Kerinci

Sabtu, 06/04/2024 - 12:11:01 WIB
Safari dan khatam Al-Qur'an di Desa Angkasa, Ini Pesan Bupati Pelalawan

Sabtu, 06/04/2024 - 12:00:51 WIB
Khatam Al-Quran di Safari Ramadhan, Bupati H. Zukri: Jangan Sampai Ada Anak Yatim Terlantar

Kamis, 04/04/2024 - 22:59:05 WIB
Kapolres AKBP Suwinto Sampaikan Program Harmoni Ramadhan Berjalan Dengan Sukses

Kamis, 04/04/2024 - 22:53:58 WIB
Forum RT RW dan Kaling Kerinci Kota Gelar Buka Puasa Bersama dan Berbagi Takjil

Selasa, 02/04/2024 - 14:11:31 WIB
Dihadiri Ketua IMI Pelalawan, Club Motor Gassmo Buka Bersama Dan Santuni Anak Yatim

Selasa, 02/04/2024 - 14:07:05 WIB
Komisi V DPRD Riau Tuntaskan Relokasi Penempatan Guru PPPK di Riau

Minggu, 31/03/2024 - 00:18:53 WIB
Musyawarah Besar IPMKL Ke-IX, Dendy dan Hamdani Nahkodai IPMKL Periode 2024-2026

Jumat, 29/03/2024 - 08:55:46 WIB
Keluarga Besar SDN 006 Pangkalan Kerinci Gelar Buka Puasa Bersama

Selasa, 26/03/2024 - 15:46:30 WIB
Jaksa Peneliti Nyatakan Lengkap Tersangka H Terbukti Setubuhi Penyandang Disabilitas

Selasa, 26/03/2024 - 15:40:45 WIB
Berada di Kota Mekkah, Bupati H. Zukri Langsung Tegur Camat dan Lurah Melalui Pesan Whatsapp

Jumat, 22/03/2024 - 08:09:37 WIB
Pelantikan 54 Pejabat di Pemerintahan Kabupaten Pelalawan, Ini Nama dan Jabatannya

Jumat, 22/03/2024 - 08:01:56 WIB
IKAHI Gerlar Kegiatan Pembagian Takjil di Bulan Suci Ramadhan 1445 H

Selasa, 19/03/2024 - 22:35:15 WIB
Bupati H. Zukri di Desa Padang Luas, Dewan Ini Sebut Bantuan Yatim Sangat Menyentuh

Minggu, 17/03/2024 - 10:10:40 WIB
Bupati H. Zukri SE Atas Pembangunan di Kecamatan Kerumutan

Jumat, 15/03/2024 - 15:15:00 WIB
PN Pelalawan Gelar Sidang Perdana Gugatan Terhadap Anak Mantan Bupati Pelalawan

Sabtu, 09/03/2024 - 19:24:05 WIB
Mahasiswa dan Pemuda Seruduk Pabrik PT. IIS, Ini Tuntutan Aksi Pendemo

Sabtu, 09/03/2024 - 15:42:31 WIB
HUT ke-71, IKAHI Pelalawan Gelar Donor Darah dan Bakti Sosial

Jumat, 08/03/2024 - 22:23:26 WIB
Bupati H. Zukri SE Ajak Masyarakat Lestarikan Budaya

 
HOME | UTAMA
PEMERINTAH KABUPATEN PELALAWAN © 2015
>