Home
Walikota Dumai Tingkatkan Program Kesehatan dan Kebersihan | Harta Kekayaan Kaban Keuangan Tapsel terus meningkat tiap Tahun | Wabup Dampingi Paban VI/Taswilnas Ster TNI Serahkan Bansos ke Warga Rupat | Dinkes Bengkalis Periksa Kesehatan 408 JCH Sebelum ke Tanah Suci | Tim Anev SI-ABK Polda Riau Evaluasi Kinerja Personel Polres Rokan Hilir | Tokoh Muda Rohil, Zakifri Kembalikan Formulir Pendaftaran Bacakada di Sejumlah Parpol
Kamis, 09 Mei 2024
/ Kampar / 11:00:05 / Tim Patroli Satpol PP Kampar kembali tertibkan Anak Jalanan (Punk) di wilayah Bangkinang Kota. /
Tim Patroli Satpol PP Kampar kembali tertibkan Anak Jalanan (Punk) di wilayah Bangkinang Kota.
Kamis, 07/12/2023 - 11:00:05 WIB

Realitaonline.com, Bangkinang Kota : Pemkab Kampar melalui tim penertiban Satuan Polisi (Satpol) Polisi Pamong Praja ( PP) Kabupaten Kampar kembali melakukan penertiban, kali ini penertiban terhadap Anak punk yang didapati diareal lampu merah lapangan merdeka Bangkinang Kota. Rabu, 06/12., Selain meresahkan keberadaan anak jalanan ini sering kali membuat keresahan masyarakat dengan mengamen di lampu merah.

Dari penertiban ini petugas memberikan teguran dan pembinaan agar dapat meninggalkan kota Bangkinang.

Kasatpol PP Kampar Arizon, SE mengintruksikan kepada tim patroli agar menindak tegas terhadap siapa pun yang dapat mengganggu ketentraman dan ketertiban diwilayah Kabupaten  Kampar.

Kasatpol PP juga meminta kepada masyarakat untuk melaporkan kepada Satpol PP Kampar melalui layanan aduan trantibum  call center dan medsos satpol pp kampar setiap tindakan yang mungkin mengganggu trantibum, karena Satpol PP Kampar selalu melaksanakan patroli kota selama 24 jam yang siap melayanin masarakat kabupaten kampar. Demi kenyamanan kita bersama.

   
 
 
 
 
 

Alamat Redaksi & Iklan :
 
Jl. Garuda No. 76 E Labuhbaru
Pekanbaru, Riau-Indonesia
  Mobile  : 081268650077
Email : yhalawa2014@gmail.com