Diduga Gelapkan Dana Media, Kepala Biro Laporkan PPTK Setwan DPRD Rohil Ke Polisi

Dibaca sebanyak 2380 kali
Rokan Hilir | Yulius | Kamis, 19/04/2018 | 18:05:09 WIB
 

REALITAONLINE.COM, ROHIL - Puluhan Kepala Biro media cetak dan Online yang bertugas di Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) melaporkan Mazwar alias Uwar, ASN Setwan Rohil Polsek Bangko, Rabu (18/04/18) Malam sekitar pukul 22.15 Wib.

Mereka melaporkan Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) pembayaran kerjasama dan berlangganan media cetak dan online dilingkup Setretariat DPRD Rohil itu karena diduga menyalah gunakan dana kegiatan yang diamanahkan kepadanya.

Kapolsek Bangko Kompol James Raja Gukguk,Sik,SH diwawancara Kamis (19/4/2018) usai Press Release 9 kasus yang berhasil mereka ungkapkan dalam 2 pekan mengatakan bahwa pihaknya akan memanggil yang bersangkutan dalam waktu dekat.

"Laporan rekan-rekan tadi malam kita terima,Kita akan panggil ASN itu.Sesuai dengan perintah kapolres, Jika kasus ini ada dugaan korupsinya maka akan kita limpahkan ke Polres Rohil. Jika unsur penipuan maka kita yang akan menangganinya,"Tegas James.

Dia berharap kepada Oknum tersebut agar segera membayar hak rekan-rekan kepala biro yang mana kewajibannya sudah dilaksanakan."Ini kan hak, Jadi harus dibayarkan.Saya dapat kabar ada media fiktif yang dibayarkan oleh oknum itu,Ini akan kami lidik. Dalam proses hukum, Membayar suatu barang yang tidak ada bukti fisiknya jelas melanggar hukum",Pungkasnya.

Diketahui,,Uwar telah membayarkan tagihan rekening koran dan kerjasama media online kepada kepala biro,Namun kuat dugaan yang dibayarkan oleh PPTK tersebut kebanyakan media fiktif. Salah satu contoh media online seputarrohil.com, Media itu setelah ditelusuri tidak ada website.

Menurut informasi yang beredar,Hampir 40% media yang ada didalam rekapitulasi yang dibuat oleh PPTK tersebut media fiktif atau media yang tidak jelas keberadaannya. Tentunya hal ini sangat merugikan kepala biro yang media eksis yang hingga hari ini belum dibayarkan. (Spt/roc)***
 

Selasa, 16/04/2024 - 18:17:19 WIB
Langkah Pemkab Rohil Sikapi Momentum Hari Besar Diapresiasi

Senin, 15/04/2024 - 18:31:47 WIB
Bupati Rohil dan Keluarga Kunjungi Hutan Kota

Kamis, 04/04/2024 - 23:23:25 WIB
Polres Rohil Imbau Masyarakat Titipkan Kendaraan di Mapolres

Rabu, 03/04/2024 - 13:42:49 WIB
Bupati Rohil Afrizal Sintong meminta Warga Tetap Waspada Karhutla

Selasa, 26/03/2024 - 21:49:58 WIB
Wakil Ketua DPRD Rohil Dorong Pengelolaan Pariwisata Ditingkatkan

Senin, 25/03/2024 - 20:59:59 WIB
Safari Ramadan Bupati Rokan Hilir Afrizal Sintong, Tiga Rumah Ibadah Terima Bantuan Operasional

Sabtu, 23/03/2024 - 17:48:08 WIB
Perlu Tingkatkan Kewaspadaan Potensi Karhutla

Selasa, 19/03/2024 - 23:03:17 WIB
Bupati Paparkan Program Prioritas Kecamatan Rupat

Selasa, 19/03/2024 - 22:56:33 WIB
Pemkab Rohil Gelar Apel Siaga Karhutla di Bagansiapiapi

Senin, 18/03/2024 - 21:14:06 WIB
DPRD Gelar Paripurna Istimewa; Pengambilan Sumpah dan Pelantikan PAW

Jumat, 15/03/2024 - 15:29:32 WIB
Banmus Kembali Gelar Rapat Lanjutan

Rabu, 13/03/2024 - 20:24:56 WIB
Fasilitasi Pedagang, Pemkab Rohil Adakan Pasar Ramadan

Selasa, 12/03/2024 - 19:34:00 WIB
Ramadan, Kegiatan Apel dan Olahraga di Pemkab Rohil Ditiadakan

Jumat, 01/03/2024 - 18:43:59 WIB
Bupati Rohil Sampaikan Tahniah untuk Pj Gubri

Senin, 26/02/2024 - 19:34:00 WIB
Setahun, DPRD Tetapkan Tiga Masa Persidangan

Sabtu, 24/02/2024 - 12:52:30 WIB
Rawan Kebakaran, Peran Damkar Rohil Diperkuat, Masyarakat Diminta Tetap Waspada

Senin, 12/02/2024 - 18:43:56 WIB
Data Dua Korban Meninggal Kebakaran di Bagansiapiapi Ibu dan Anak

Kamis, 01/02/2024 - 04:52:53 WIB
Dampak Banjir Rohil, 11 Kilometer Jalan di Kepenghuluan Air Hitam Pujud Rusak

Sabtu, 27/01/2024 - 12:02:07 WIB
Bupati Rohil: Peran Koperasi Sangat Penting Angkat Perekonomian Lokal

Selasa, 23/01/2024 - 02:53:15 WIB
Ratusan Pengungsi Banjir di Rimba Melintang Tempati Gudang Eks Bulog

Selasa, 19/12/2023 - 07:52:57 WIB
Tempuh Jalur Sungai 3 Jam, Polisi Sosialisasi Pemilu Damai di Rohil

Selasa, 19/12/2023 - 07:48:12 WIB
Wakili Bupati Rohil, Camat Tanah Putih Resmikan Turnamen Sepak Bola Teluk Mega.

Jumat, 15/12/2023 - 07:35:15 WIB
Brimob Bangun Jembatan Darurat Khusus Pejalan Kaki dan Sepeda Motor

Rabu, 13/12/2023 - 13:17:29 WIB
Banyak Bakat Dangdut Terpendam di Rohil

Sabtu, 09/12/2023 - 21:15:33 WIB
Diduga Kuat Terlibat Atas KORUPSI Berjemaah. Mark’Up Produk SIKONCANG

 
HOME | UTAMA
PEMERINTAH KABUPATEN ROKAN HILIR © 2015
>